Email: djangkarubumi@yahoo.com

Berbagai Macam Jenis dan Harga Pos Jaga Besi

Pos Jaga Besi

Pos satpam atau yang biasanya berada tepat di halaman masuk perumahan atau pada suatu bangunan, kini telah hadir dengan berbagai macam model serta bahan. Salah satunya pos jaga besi. Sesuai dengan namanya, pos tersebut terbuat dari bahan dasar besi. Jadi, sudah pasti tahan lama.

Berbagai Macam Jenis Pos Jaga Beserta Harga Secara Umum
Mengingat pos satpam yang berfungsi sebagai tempat untuk orang/petugas berjaga. Pada umumnya, pos tersebut terdiri dari berbagai macam model, manfaat dan juga bahan dasar pembuatannya. Seperti pos jaga besi ini, memiliki model dan juga harga yang sangat bervariasi.
  1. Harga Pos Jaga Besi Secara Umum
  2. Pada umumnya, pos jaga besi yang biasanya Anda temukan dan lihat di suatu tempat umum atau bahkan di pusat perbelanjaan dan tempat lainnya. Pos tersebut memiliki harga yang termasuk lumayan, apalagi jika pemilihan bahannya terbuat dari bahan besi yang dikenal sangat tahan lama.

    Model dari pos jaga besi ini nampak biasa saja / normalnya, berbentuk seperti persegi dengan celah terbuka di bagian samping sebagai jalan keluar si penjaga pos jaga besi. Umumnya, harga dari pos ini bervariasi. Untuk panjang 200 cm x lebar 200 cm dan tinggi 200 cm dibanderol Rp 11.250.000.

  3. Harga Pos Besi Panggung Khusus Untuk Memantau
  4. Kemudian, ada pos jaga besi yang dikhususkan untuk memantau. Jadi, modelnya sedikit lebih tinggi dari pos biasanya. Anda akan mudah menemukan pos jaga semacam ini pada suatu lapangan untuk tennis, sepak bola dan juga bulu tangkis. Pos ini terkadang dilengkapi dengan atap sebagai pelindung.

    Beda model dan fungsi, walaupun bahan dasarnya sama. Harga dari pos jaga besi ini berbeda – beda, sama seperti pos untuk memantau ini. Pada umumnya, harga posnya adalah sekitar Rp 17.850.000. dengan ukuran lebar sekitar 125 cm, panjang 165 cm, tinggi 200 cm, tinggi kaki 200 cm.

  5. Harga Pos Satpam Besi Dengan Model Tertutup
  6. Selain itu, ada model pos jaga / satpam dengan model tertutup. Jadi, desain dari pos jaga ini sama seperti pada umumnya yaitu persegi. Namun, ada tutup pintunya sehingga terlihat seperti ruangan kecil di dalamnya. Pos jaga ini juga tampilannya sangat bervariasi. Ada warna dominan putih dan hitam.

    Pada dasarnya, pos satpam dengan penutup pintu ini memiliki variasi harga yang bisa ditentukan sendiri oleh customer. Untuk lebar 125 cm, panjang 165 cm, tinggi 200 cm dibanderol Rp 14.750.000. sedangkan ukuran lebar 100 cm, 120 cm, 200 cm dihargai Rp 11.750.000. Lengkap dinding plat eser.

  7. Harga Pos Jaga Parkir Besi
  8. Salah satu pos jaga yang paling banyak dan mudah ditemukan adalah pos parkir. Pos ini juga terbagi menjadi beberapa model dan desain, ada yang tidak dilengkapi atap, berbentuk persegi dengan celah terbuka, ada pula yang memiliki pintu penutup. Jadi, customer bisa memilih sesuai kebutuhan.

    Harga dari pos jaga parkir yang terbuat dari besi juga tergantung seberapa panjang dan lebarnya Anda memilih posnya. Untuk 150 cm x 150 cm x dan tinggi 200 cm dihargai Rp 18.750.000. Lalu untuk 120 cm x 120 cm x 210 cm Rp 13.750.000. Dilengkapi dinding plat 1,5 mm serta kaca riben.

  9. Pembuatan Gazebo Besi
  10. Selain pos jaga yang terbuat dari besi, gazebo pun juga ada yang memiliki bahan dasar dari besi. Apalagi bahannya sudah dikenal cukup kuat dan juga tahan lama. Jadi, tidak akan mudah lapuk dan tetap kokoh walau berdiri lebih dari beberapa tahun.

    Tidak jauh berbeda dengan pos jaga besi, gazebo yang terbuat dari besi ini juga memiliki variasi harga yang bisa disesuaikan dengan budget. Harga secara umumnya adalah sekitar Rp 17.750.000. sedangkan untuk ukurannya, sekitar 200 cm x 200 cm x dengan tinggi 200 cm dan tinggi kaki 50 cm.
Itulah beberapa penjelasan secara detail dan rinci, terkait pos jaga besi beserta dengan model dan harganya. Sebelum memutuskan untuk menggunakan jasa pembuatan pos satpam/jaga, Anda harus menentukan harga dan modelnya dulu. Agar bisa menyesuaikan dengan budget.

Berita Terkait

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Back To Top